Pages

Saturday, April 11, 2015

detikcom

detikcom


Ribuan Relawan Latihan Flash Mob untuk Delegasi KAA, ini Formasinya

Posted: 11 Apr 2015 10:58 PM PDT

Di tengah terik matahari yang menyengat, sekitar 1.500 relawan Konferensi Asia Afrika (KAA) melakukan flash mob dance di Alun-alun Bandung. Hampir 2,5 jam mereka berkumpul di area lapangan rumput sintetis yang sangat panas. Begini formasi flash mob tersebut.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Keluarga: Deudeuh 'Tata Chubby' Hidup Mandiri, Tertutup Untuk Urusan Pribadi

Posted: 11 Apr 2015 10:56 PM PDT

Jenazah Deudeuh Alfisahrin (26) atau 'Tata' sudah dibawa keluarga ke rumah duka di Depok, Jawa Barat. Saat ditanya soal sosoknya, keluarga menyebut Deudeuh tertutup untuk urusan pribadi.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Ahok: Saya Dulu Pengusaha Tapi Tersingkir Karena Ongkos Politik Mahal

Posted: 11 Apr 2015 10:53 PM PDT

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengatakan dirinya dulu pengusaha dan terjun di politik. Namun lantaran semakin lama 'ongkos' politik semakin mahal, Ahok merasa dirinya tersingkir.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Keluarga Sudah Bawa Jenazah Deudeuh 'Tata Chubby' ke Rumah Duka

Posted: 11 Apr 2015 10:43 PM PDT

Jenazah Deudeuh Alfisahrin (26) atau dikenal dengan nama Tata, wanita muda yang dibunuh di Tebet sudah dibawa dari rumah duka RSCM. Deudeuh dibawa keluarga ke rumah orang tuanya di Pancoran Mas, Depok.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Penjaga Kos: Deudeuh Dikenal dengan Nama Tata, Anaknya Baik

Posted: 11 Apr 2015 10:38 PM PDT

Deudeuh Alfisahrin (26), tewas mengenaskan di sebuah kostan daerah Tebet Utara, Jakarta Selatan. Di antara teman-teman kos, Deudeuh dikenal dengan nama Mpie dan Tata.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Ini Dia Penampakan Harley yang Tabrak Motor di Tasikmalaya

Posted: 11 Apr 2015 10:36 PM PDT

Pengendara Harley Davidson, Prananta Afianto, bertabrakan dengan sepeda motor di kawasan Gentong, Tasikmalaya. Afi, sapaan Prananta Afianto, terluka. Seorang pemotor tewas. Motor Harley kini masih diamankan polisi. Ini dia penampakan mogenya.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Kasus Suap Adriansyah, Praktik Korupsi yang Mencuat Jelang Pilkada

Posted: 11 Apr 2015 10:27 PM PDT

Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) langsung, praktik-praktik korupsi dinilai semakin marak. Lantaran para calon kepala daerah yang maju memerlukan biaya yang tentunya tidak sedikit.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Hakim Agung Suhadi, Membuat Tapi Menggugat Draft Seleksi Hakim ke MK

Posted: 11 Apr 2015 10:01 PM PDT

MA mempercayakan hakim agung Suhadi untuk menjadi ketua tim penghubung MA-KY, salah satu tugasnya menyusun draft seleksi hakim. Belakangan, Suhadi ikut menggugat draft itu ke MK.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Bus TransJakarta Senggolan dengan Bus 'Transformers' di Halimun, Lalin Macet

Posted: 11 Apr 2015 09:56 PM PDT

Bus TransJakarta dilaporkan oleh para pengendara terlibat kecelakaan dengan bus PPD berlogo 'Transformers' di dekat halte Halimun, Jakarta Pusat. Lalu lintas pun macet akibat peristiwa ini.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Mukram Tewas Ditembak saat Kendarai Motor, Pelaku Misterius

Posted: 11 Apr 2015 09:50 PM PDT

Mukram (21) menjadi korban penembakan misterius di jalan Sultan Alauddin, depan kompleks perumahan Pelindo Makassar. Akibat luka tembak yang mengenai sekitar rusuk kirinya, nyawa Mukram tidak terselamatkan.

Friday, April 10, 2015

detikcom

detikcom


Begini Analisis Pakar Psikologi Politik UI Soal Pidato Megawati

Posted: 10 Apr 2015 11:04 PM PDT

Bak tembang 'Sakitnya Tuh Disini' milik pedangdut Cita Citata, begitulah pakar psikologi UI Dewi Haroen membaca pesan tersirat dalam pidato Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri di Kongres IV PDIP.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Pelajar SMU Tewas Dibunuh dengan Cara Sadis di Binjai

Posted: 10 Apr 2015 11:02 PM PDT

Seorang pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) tewas dibunuh secara sadis di Kota Binjai, Sumatera Utara (Sumut). Tubuh korban ditusuk berkali-kali dengan senjata tajam, dan lehernya juga terluka parah.

Perangi Pemberontak Houthi di Yaman, Arab Saudi Jamin Ibadah Haji Tetap Aman

Posted: 10 Apr 2015 10:39 PM PDT

Duta Besar Besar Arab Saudi untuk Indonesia Musthafa Ibrahim Al-Mubarak menjamin keamanan Madinah dan Makkah tetap terjaga meski ada operasi militer Decisive Storm terhadap pemberontak Syiah Houthi di Yaman.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

CSIS: Presiden Sebagai Petugas Partai Itu Logika yang Ditolak Bung Karno

Posted: 10 Apr 2015 10:33 PM PDT

Hubungan antara Presiden Jokowi dan elite parpol semakin dinamis. Secara tersirat Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri sempat menyindirnya dalam pidato Kongres IV PDIP di Sanur, Bali. 

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Turun ke Padang Savana, Jokowi 'Disemuti' Warga NTB

Posted: 10 Apr 2015 10:21 PM PDT

Presiden Jokowi meresmikan Taman Nasional Gunung Tambora di Dompu, Nusa Tenggara Barat. Usai acara, Jokowi menemui warga yang hadir di padang savana Dorocanga, Dompu, NTB.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

CSIS: Daripada Pindah Koalisi, Jokowi Harus Perbaiki Hubungan dengan PDIP

Posted: 10 Apr 2015 10:18 PM PDT

"Saran untuk Pak Jokowi, kalau saya diminta, saya tidak menyarankan Pak Jokowi untuk beralih koalisi. Yang harus diperbaiki hubungan Pak Jokowi dengan PDIP," kata Philip Vermonte.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Tak Hanya Trio Singa, PDIP Juga Serang Kepala Bappenas Andrinof

Posted: 10 Apr 2015 10:17 PM PDT

Kali ini yang disasar adalah Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) atau Kepala Bappenas Adrinof Chaniago. Politikus PDIP Hamid Basyaib menyebut kinerja Bappenas belum maksimal.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Begini Kepanikan Raja Bima Sebelum Tambora Meletus Dalam Catatan Naskah Kuno

Posted: 10 Apr 2015 10:15 PM PDT

Tepat 200 tahun yang lalu, Gunung Tambora di Nusa Tenggara Barat (NTB) meletus. Dahsyatnya letusan gunung yang memiliki kaldera terluas di dunia ini tertulis dalam naskah kuno Bima, Bo Sangaji Kai. 

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Jadi Ketum Lagi, Megawati Dianggap Tokoh Perekat di Internal PDIP

Posted: 10 Apr 2015 10:11 PM PDT

PDIP baru saja menggelar kongres di mana salah keputusannya kembali memilih Megawati Soekarnoputri sebagai Ketua Umum. Sampai kapan Mega akan menjadi ujung tombak partai.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Rapat Konsolidasi Golkar Sumut Ricuh, Agung Laksono Terus Berpidato

Posted: 10 Apr 2015 10:10 PM PDT

Rapat Konsolidasi Internal Partai Golkar versi Munas Ancol di Sumatera Utara (Sumut) berlangsung ricuh. Kericuhan mulai terjadi ketika Ketua Umum DPP Partai Golkar Agung Laksono hendak berpidato.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now