Pages

Friday, June 21, 2013

detikcom

detikcom


Tinjau Penyaluran Balsem, Menteri Kelautan: Jangan Dipakai Beli HP dan Rokok

Posted: 21 Jun 2013 10:58 PM PDT

Pemerintah mulai membagikan Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (Balsem) kepada warga miskin di seluruh Indonesia hari ini. Kepada warga penerima Balsem diimbau jangan menggunakan uang Balsem tersebut untuk membeli handphone atau rokok.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Harapan Jokowi di Malam Muda Mudi: Semua Masyarakat Ikut Gembira!

Posted: 21 Jun 2013 10:58 PM PDT

Gubernur DKI Jokowi berharap malam muda mudi yang digelar sejak sore hingga malam nanti bisa sukses. Tapi yang utama bagi mantan wali kota Solo ini, warga Jakarta bisa menikmati dengan gembira. 

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Isu Reshuffle Mulai Berhembus, PKS Kehilangan Kursi Mentan?

Posted: 21 Jun 2013 10:52 PM PDT

Buntut sikap PKS yang menolak kenaikan BBM kabarnya berimbas pada jatah kursi di kabinet. Santer beredar PKS akan kehilangan jatah kursi di kabinet. Infonya, kursi Mentan yang dipegang PKS akan lepas. 

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Golkar: Isu BBM dan Pasal Lapindo Justru Dongkrak Pencapresan Ical

Posted: 21 Jun 2013 10:32 PM PDT

Partai Golkar menjadi salah satu pendukung kebijakan kenaikan BBM. Namun Golkar yakin sikap tak populis tersebut tak akan mempengaruhi elektabilitas Aburizal Bakrie sebagai capres.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Sekjen Golkar Klaim Elektabilitas ARB Sudah di Tiga Besar

Posted: 21 Jun 2013 10:19 PM PDT

Sekjen DPP Partai Golkar Idrus Marham menyatakan elektabilitas Ketua Umum Aburizal Bakrie alias Ical sudah berada pada tiga besar. Semua kader diharapkan fokus mensukseskan pencapresan Ical.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Hii! Ada 'Kuntilanak' Ngajak Foto Bareng di Monas

Posted: 21 Jun 2013 10:17 PM PDT

Siapa yang tidak suka foto-foto? Umumnya hampir setiap orang pasti suka difoto atau berfoto-foto. Apalagi jika backgroundnya sangat indah. Tapi bagaimana jika yang mengajak Anda foto bareng adalah kuntilanak? Hii!

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Truk Fuso Tabrak Jembatan, Ruas Alternatif Cibubur-Cileungsi Macet 4 KM

Posted: 21 Jun 2013 10:10 PM PDT

Macet parah terjadi di kawasan Jl Alternatif Cibubur-Cileungsi. Biang kemacetan disebabkan truk yang menabrak jembatan. Ruas jalan itu pun ditutup untuk evakuasi truk.

BNPB Kirim 3 Helicopter Padamkan Kebakaran Lahan di Riau

Posted: 21 Jun 2013 09:45 PM PDT

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) telah mengirim tiga Helikopter dan satu pesawat Casa untuk memadamkan kebakaran lahan di Riau. Dua Helikopter Bolco BNPB dan satu Helkcopter Colibri telah dilengkapi dengan bambi bucket.

Tarif Kopaja Mulai Naik, dari 'Seikhlasnya' Hingga 50 Persen

Posted: 21 Jun 2013 09:23 PM PDT

Sopir dan kenek Kopaja langsung merespons pengumuman kenaikan harga BBM. Mulai hari ini, mereka menaikkan tarif. Besarannya bervariasi, dari 'seikhlasnya' hingga 50 persen. 

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Harapan Warga: Balsem Mengalir Terus Setiap Bulan

Posted: 21 Jun 2013 09:23 PM PDT

Ratusan warga Jatinegara, Jaktim mengantre di kantor pos untuk mengambil jatah Balsem dari pemerintah. Umumnya warga sangat senang dengan program bantuan pemerintah tersebut. Mereka berharap bantuan serupa tidak hanya diberikan saat ada kenaikan BBM.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

No comments:

Post a Comment